Semarak Event Benteng Ride Dan Night Run 2022 Warnai HUT PDIP Ke-49 dan Bulan Bung Karno

 




Minut, Idnews.co — Dalam rangka memperingati HUT Ke-49 dan Peringatan Bulan Bung Karno 2022, Partai Demokrasi Indonesia (PDI) Perjuangan Sulawesi Utara (Sulut) menggelar Banteng Ride dan Night Run 2022 melaksanakan Tour D’Likupang berjarak tempuh 130 KM dan Trapp De’Minut sejauh 30 KM semarak dan berjalan lancar.





Dilaksanakan di JG center Jl.Soekarno Kabupaten Minahasa Utara, pada (11/06/2022). Kegiatan ini juga merupakan bagian dari agenda Event Pekan Rakyat Minut. rangkaian kegiatan ini akan di digelar hingga Desember 2022, dengan memiliki misi membangun karakter bangsa dan kesehatan jiwa raga manusia Indonesia.





Event ini juga merupakan bagian dari adaptasi masyarakat dalam kebiasaan baru mengahadapi pandemi. Dengan tujuan tersebut, kegiatan ini juga dikemas berbentuk Sportainment berupa aktivitas bersepeda "Tour" yang akan mengelilingi  kabupaten Minut dan mengambil titik start/finish di JG Center jalan Soekarno.





Dan untuk lomba lari "Run" dikemas dengan sentuhan fun dan fastiveakan dilakukan malam hari yang rencananya akan di gelar pada di kota Manado pada bulan Juli 2022.





Sekjend PDIP Hasto dalam Press confrence men, Ini Momentum dalam mengelorakan semangat Nasionalisme indonesia yang mengakar pada diri kita. 





"Kader-kader PDI perjuangan di Sulawesi Utara harus membangun Indonesia untuk Dunia Milik Indonesia sebagai Taman Sarinya dunia dengan keanekaragaman budaya yang luar biasa," Ujar Hasto.





Sementara, Bupati Minut Joune Ganda Sangat antusias masyarakat mengikuti acara ini. Karena pesertanya tak hanya dari minut saja, melainkan banya yang datang dari luar kabupaten.


"Banyak yang ikut, dari berbagai komunitas di masyarakat. Ini luar biasa, baik dari wilayah Sulut seperti Tomohon, Tondano, Manado, Bitung, Minsel, Mitra, juga dari Provinsi Gorontalo, Palu Sulawesi Tengah dan daerah sekitar,” jelas JG.



Afen Mamahit


Lebih baru Lebih lama